Keheranan Malaikat Maut terhadap
Orang yang Tertawa
Terbangun
di malam hari dan online, saya tak sengaja menemukan hadis di link ini
http://library.islamweb.net/hadith/display_hbook.php?bk_no=1856&pid=642973&hid=2047.
Hadisnya sebagai berikut:
رقم
الحديث: 2047
(حديث
مرفوع) حَدِيثٌ : إِنَّ مَلَكَ الْمَوْتِ لَيَنْظُرُ
فِي وُجُوهِ الْعِبَادِ كُلَّ يَوْمٍ سَبْعِينَ نَظْرَةً ، فَإِذَا ضَحِكَ
الْعَبْدُ بَعَثَ إِلَيْهِ يَقُولُ : يَا عَجَبَاهُ ، بُعِثْتُ
إِلَيْهِ لأَقْبِضَ رُوحَهُ وَهُوَ يَضْحَكُ ، (نجا) من حديث أنس ، من طريق
أبي هدبة .
Sesungguhnya
malaikat maut benar-benar melihat pada wajah-wajah para hamba setiap hari 70
kali. Apabila seorang hamba tertawa, maka ia akan datang kepadanya dan berkata,
"Betapa mengherankannya. Aku diutus kepadanya untuk mencabut nyawanya, ia
malah tertawa."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar